SMK Muhammadiyah 3

Category: Prestasi


SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta (Muga) baru-baru ini mendapatkan bantuan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) Republik Indonesia dalam rangka mengembangkan pendidikan kejuruan.  Tak tanggung-tanggung, bantuan yang diberikan mencapai Rp 1 Miliar. SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta berhasil lolos Read more…


SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta berhasil meraih medali emas dalam OlympicAD lewat cabang lomba Karya Tulis Ilmiah. Hal ini menambah perolehan medali bagi SMK Muhamamdiyah 3 Yogyakarta di ajang OlympicAD tahun 2024 menjadi 2 medali. Kemenangan ini diraih oleh siswa jurusan Read more…


Cabang lomba robotik berhasil memberikan hasil positif bagi Kafilah DIY dalam Pagelaran OlympicAD 7. Diwakili oleh peserta bernama Fauzan Muzakki Pratisto dan Arya Yodha Rafi Prawira dari SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta (SMK Muga), dua siswa Kelas XII Teknik Elektro itu Read more…


SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta melakukan uji kir terhadap sepeda motor listrik, Sabtu, 23 Desember 2023. Sebanyak 15 sepeda motor listrik berhasil lolos uji kelayakan yang dilakukan di UPT Pengujian Kendaraan Bermotor Dinas Pehubungan Kota Yogyakarta, Giwangan.sepeda motor listrik yang diuji Read more…